Arsip Kategori: Sufi

RENUNGAN RAMADHAN

1 …… KISAH UKASYAH DAN RASULULLAH MUHAMMAD SAW : Kisah ini terjadi pada diri Rasulullah SAW sebelum meninggal. Rasulullah SAW telah jatuh sakit agak lama, sehingga kondisi. beliau sangat lemah. Pada suatu hari Rasulullah SAW meminta Bilal memanggil semua sahabat … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Keagamaan, Pembangunan Mental Spiritual, Pendidikan Masyarakat, Sufi | Meninggalkan komentar

TERNYATA HIDUP BERSAMA ITU INDAH (Puisi Perpisahan dari Pa HABIBIE buat Ibu AINUN)

Sebenarnya ini bukan tentang kematianmu, bukan itu Karena, aku tahu bahwa semua yang ada pasti menjadi tiada pada akhirnya, dan kematian adalah sesuatu yang pasti, dan kali ini adalah giliranmu pergi, aku sangat tahu itu. Tapi yang membuat kutersentak sedemikian … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Pembangunan Mental Spiritual, Poeisi Cinta Sang Pujangga, Sufi | Meninggalkan komentar

Renungan : SUFI

Suatu hari Rabi’ah menegur Saleh, seorang guru yang selalu mengajari murid-muridnya supaya mereka terus berusaha mendekatkan diri kepada Tuhan. “Teruslah kalian mengetuk”, Ujar Saleh. “Lama kelamaan, insya ALLAH, Dia akan membuka pintunya.” “Saleh,” ujar Rabi’ah, “mengapa kau selalu menggunakan kata … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Sufi | Meninggalkan komentar

Detik-detik Penting untuk Berbaik Sangka kepada ALLAH

Berbaik sangka kepada ALLAH swt, sejatinya menurut Imam Ibnul Qayyim rahimahullah, tidak mengenal waktu, tempat, dan peristiwa. Kapanpun, di manapun, peristiwa apapun, mewajibkan seorang beriman untuk bersikap husnu dzan atau berbaik sangka kepada ALLAH swt. Itu karena sikap baik sangka … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Sufi | Meninggalkan komentar

Empat Keutamaan Umat MUHAMMAD SAW

“Ada empat keutamaan yang diberikan kepada umat Muhammad yang tidak diberikan kepadaku.” kata Nabiyullah Adam Alaihis Salam. “Pertama, taubatku diterima ALLAH SWT di Makkah tetapi taubat umat Muhammad diterima di tempat mana pun di muka bumi ini.” “Kedua, ketika aku … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Sufi | Meninggalkan komentar

HASBUNALLAH…..

“Ya ALLAH… Hartaku sedikit, hutangku banyak. Sumber penghidupanku kering, dan mata pencaharianku terhenti-henti. Aku mengadu kepada-Mu, Ya Rabb : HASBUNALLAH WA NI’MAL WAKIL.” (Cukuplah ALLAH menjadi Penolong kami, dan ALLAH adalah sebaik-baik Pelindung. La Tahzan : 36

Dipublikasi di Poeisi Cinta Sang Pujangga, Sufi | Meninggalkan komentar

Doa UTBAH : Sang Pendurhaka

“Ya ALLAH, Ya Tuhanku… Jika Engkau menerima taubatku dan mengampuni dosa-dosaku, muliakanlah aku dengan pemahaman dan hapalan. Sehingga aku dapat memahami dan menghapal setiap ilmu dan Al-Qur’an yang aku dengar.”  1)* “Ya ALLAH, Ya Tuhanku… Muliakanlah aku dengan suara yang … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Sufi | Meninggalkan komentar